Update Banjir Bekasi Lantai Dasar Mal Mega Bekasi Porak Poranda Mobil Terendam

Nasional917 Dilihat




Dampak dari jebolnya tanggul Kali Bekasi tadi pagi, Selasa (4/3) kian parah. Banjir Bekasi tidak hanya merendam rumah, kantor dan jalan-jalan utama, tapi juga turut menerjang pusat perbelanjaan.

Salah satunya Mal Mega Bekasi. Pantauan RM.ID di lokasi, lantai dasar salah satu mall terbesar di Bekasi itu porak poranda diterjang banjir.

Menurut keterangan salah satu pedagang, Reni (50), banjir mulai menerjang lantai dasar mal sekitar pukul 10 pagi tadi. Air bah keruh itu memenuhi lantai …



Source link

READ  Rapat Pleno Terbuka 2025 Bamsoet Dorong Pembentukan IMI Kabupaten Kota di Seluruh Indonesia

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *