Yayasan Baitul Maal (YBM) PT PLN (Persero) Unit Induk Pembangunan Jawa Bagian Barat (UIP JBB) kembali menunjukkan komitmennya dalam mendukung pendidikan anak-anak.
Melalui program bantuan pendidikan, YBM PLN UIP JBB menyalurkan bantuan pelunasan tunggakan biaya sekolah yang dilaksanakan di SMP Citra Bangsa, Kelurahan Krukut, Kecamatan Limo, Kota Depok, Rabu (7/5/2025).
Ketua YBM PLN UIP JBB Reza Zuliadi mengatakan, pendidikan adalah salah satu fokus utama program sosial YBM PLN. …
Source link