Rapat Pleno Terbuka 2025 Bamsoet Dorong Pembentukan IMI Kabupaten Kota di Seluruh Indonesia

Nasional29 Dilihat




Ketua Umum Ikatan Motor Indonesia (IMI) Bambang Soesatyo (Bamsoet) meminta pengurus IMI Pusat dan IMI Provinsi untuk segera menyelesaikan pembentukan IMI Kabupaten/Kota di seluruh Indonesia. Saat ini, dari total 505 kabupaten/kota di Indonesia, sudah terbentuk sebanyak 276 IMI Kabupaten/Kota atau 55 persen dari total keseluruhan kabupaten/kota.

Bamsoet menyatakan, dengan terbentuknya IMI Kabupaten/Kota diharapkan dapat memudahkan pembinaan atlet, menggali potensi balap dari generasi muda, …



Source link

READ  Rutan Salemba Pindahkan 300 Napi dalam Semalam Wujud Perangi Narkoba dan HP

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *