Seorang pria asal China dua kali diusir dari apartemen sewaannya tahun ini. Pasalnya, dia memelihara hewan yang tidak biasa, yakni seekor anak kerbau hitam.
Dilansir Oddity Central, pria itu biasa disapa Tuan Chen. Dia mantan petinju berusia 30 tahun yang kini bekerja sebagai pelatih kebugaran sekaligus pelatih tinju paruh waktu di Foshan, Provinsi Guangdong, China.
Chen menjadi selebriti dadakan karena hewan peliharaannya ini.
Pada Januari, Chen memutuskan membeli seekor anak kerbau …
Source link