Dipimpin Said Aldi Al Idrus Bahlil Doakan Kader AMPG Jadi Pemimpin Indonesia

Nasional538 Dilihat




Ketua Umum Partai Golkar Bahlil Lahadalia melantik Pimpinan Pusat Angkatan Muda Partai Golkar (PP AMPG) masa bakti 2024-2029 di Hotel Borobudur, Jakarta, Selasa (11/2/2025).

Pelantikan ini menjadi momentum penting bagi PP AMPG dalam menjalankan visi dan misinya untuk membangun generasi muda yang lebih berkarya, dan berdampak bagi bangsa.

Dalam sambutannya, Bahlil Lahadalia mengaku kiprah AMPG di kancah politik nasional telah teruji militansinya.

"Dari wajah pengurus yang dilantik …



Source link

READ  Siap Retreat Tapi Masih Tunggu Arahan Pram Dan 44 Kepala Daerah Dari PDIP Ngumpul Di Magelang

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *