Gubernur DKI Jakarta Pramono Anung menghadiri acara santunan anak yatim yang diselenggarakan Yayasan Pondok Pesantren (Ponpes) Minhaajurrosyidin, Jakarta, pada Sabtu (22/3/2025). Ia menekankan pentingnya kepedulian sosial di bulan suci Ramadan.
Ponpes yang menghasilkan para juru dakwah Lembaga Dakwah Islam Indonesia (LDII) tersebut membagikan paket untuk 200-an lebih anak yatim dan lebih dari 500-an paket sembako untuk warga.
Pramono mengapresiasi Ponpes Minhajurrosyidin atas kepedulian …
Source link